• Beranda
  • Kategori
  • Tentang Kami
  1. Home
  2. Kategori
  3. Balai kota di Jerman
Kategori: Balai kota di Jerman

Aachen

Secara singkat Aachen ialah sebuah kota di Jerman di negara bagian Nordrhein-Westfalen. Memiliki sekitar 280.000 penduduk dan universitas terkenal, Rheinisch-Westfu00E4lisch Technische Hochschule dan sejarah cerah yang bermula pada awal abad pertengahan. Kota terbarat di Jerman ini berbatasan dengan Belgia dan Belanda. Kota ini kaya akan keterkaitannya dalam sejarah dan diperkirakan tempat kelahiran dari Charlemagne.

Detail
Amberg

Secara singkat Amberg adalah sebuah kotamadya atau kota otonom di Bayern, Jerman. Kota ini berada di separuh jalan antara Regensburg dan Bayreuth. Pada tahun 2008, penduduknya mencapai 44.756 jiwa. Kota bersejarah yang terlestari baik sejak Abad Pertengahan ini berada 60 kilometer dari Nu00FCrnberg di Sungai Vils bersamaan dengan Fachhochschule yang berkedudukan di Weiden in der Oberpfalz.

Detail
Ansbach

Secara singkat Ansbach, yang sampai abad ke-18 ditulis sebagai Onolzbach adalah sebuah kota otonom atau kotamadya di Bayern, Jerman. Ansbach adalah ibu kota Mittelfranken, dan berada 25 kilometer di barat daya Nu00FCrnberg dan 90 mil di utara Mu00FCnchen, di Fru00E4nkische Rezat, anak sungai Main. Pada tahun 2004, kota ini berpenduduk 40.723 jiwa. Kota ini memiliki 5 sekolah dan Universitas Ilmu Terapan Ansbach. Ansbach terhubung oleh Bundesautobahn 6 serta Bundesstrau00DFe 13 dan Bundesstrau00DFe 14.

Detail
Aschaffenburg

Secara singkat Aschaffenburg adalah sebuah kota otonom di Bayern, Jerman. Kota Aschaffenburg bukan bagian Distrik Aschaffenburg meskipun menjadi ibukotanya. Aschaffenburg dikenal sebagai Tor zum Spessart (Gerbang ke Spessart). Kota ini dikenal pula sebagai Bayerisches Nizza (Nice dari Bayern) karena iklimnya yang relatif hangat, serupa dengan kota Nice di Perancis bagian selatan.

Detail
Augsburg

Secara singkat Augsburg adalah sebuah kota otonom di Bayern, Jerman. Augsburg adalah kota pendidikan dan ibu kota Regierungsbezirk Schwaben dan. Augsburg adalah distrik kota dan menjadi tempat kedudukan lembaga-lembaga Distrik Augsburg. Sejak tahun 2008, Augsburg adalah kota terbesar ke-3 di Bayern dengan penduduk melebihi 264.000 jiwa. Setelah Trier, Augsburg adalah kota tertua kedua di Jerman.

Detail
Baden-Baden

Secara singkat Baden-Baden adalah sebuah kota otonom di Baden-Wu00FCrttemberg, Jerman. Baden-Baden berada di kaki Schwarzwald bagian barat, di tepi Sungai Oos, Regierungsbezirk Karlsruhe. Baden-Baden adalah kota pemandian terkenal di dunia dan sekarang dikenal terutama sebagai resor kesehatan, pemandian mineral, kota seni dan media, dan kota festival internasional. Kasino juga memberikan kontribusi signifikan untuk reputasi kota ini. Hingga tahun 1931, kota ini dikenal dengan nama Baden.

Detail
Bamberg

Secara singkat Bamberg adalah sebuah kota otonom di Oberfranken, Bayern, Jerman. Kota ini berada di Sungai Regnitz, dekat dengan pertemuan ke Sungai Main. Bamberg adalah satu dari sedikit kota di Jerman yang tidak hancur akibat pengeboman semasa Perang Dunia II karena terdapat pabrik artileri yang mencegah pesawat tempur mendekati Bamberg. Bamberg memiliki 7.000 warga asing, termasuk lebih 4.100 anggota Angkatan Darat Amerika Serikat dan sekutunya.

Detail
Bayreuth

Secara singkat Bayreuth adalah sebuah kota otonom atau kotamadya di Bayern, Jerman. Bayreuth berada di Sungai Main Merah di sebuah lembah di antara Fru00E4nkische Alb dan Fichtelgebirge. Bayreuth adalah ibu kota Oberfranken dan berpenduduk 73.048 jiwa.

Detail
Bielefeld

Secara singkat Bielefeld adalah sebuah kota otonom di Nordrhein-Westfalen, Jerman. Nama kota ini berasal dari kata bileveld, yang berarti "ladang tinggi". Bielefeld adalah kota terbesar di Ostwestfalen-Lippe. Bielefeld berada di bawah celah yang menghubungkan Hutan Teutoburg Utara dan Selatan. Pusat kota berada di sisi timur hutan, namun kota modernnya menggabungkan distrik yang berada di sisi seberangnya dan puncak bukit.

Detail
Bochum

Secara singkat Bochum adalah sebuah kota otonom (Kreisfreie Stadt di Nordrhein-Westfalen, Jerman. Penduduknya berjumlah 377.393 jiwa . Bochum adalah salah satu dari 4 pusat utama wilayah Ruhr dan dikelilingi oleh kota-kota Essen, Gelsenkirchen, Herne, Castrop-Rauxel, Dortmund, Witten dan Hattingen. Bochum adalah kota terbesar ke-6 di Nordrhein-Westfalen dan kota terbesar ke-20 di Jerman. Bochum adalah anggota Perhimpunan Daerah Westfalen-Lippe dan Perhimpunan Daerah Ruhr.

Detail
  • First
  • Prev
  • 1
  • 2
  • 3
  • ...
  • 10
  • Next
  • Last

IDreferensi.com

Cari jawaban atas keingintahuan, hubungi kami untuk bantuan lebih lanjut.
Artikel Menarik

  • Hoyerswerda
  • Mainz
  • Rosenheim
  • Issigau
  • Mannheim
IDreferensi.com © 2019. All Right Reserved